Alaku
Alaku
Alaku
Artikel

Jadwal dan Panduan Lengkap Pelaksanaan ANBK SD 2024

×

Jadwal dan Panduan Lengkap Pelaksanaan ANBK SD 2024

Sebarkan artikel ini
Jadwal dan Panduan Lengkap Pelaksanaan ANBK SD 2024
Jadwal dan Panduan Lengkap Pelaksanaan ANBK SD 2024 (foto dok wonosari I)

Jakarta Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) adalah bentuk evaluasi pendidikan yang dilakukan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek). Program ini bertujuan mengukur hasil belajar kognitif, nonkognitif, serta kualitas lingkungan belajar di tingkat pendidikan dasar dan menengah. Berdasarkan Permendikbudristek Nomor 17 Tahun 2021, ANBK terdiri dari Asesmen Kompetensi Minimum (AKM), Survei Karakter, dan Survei Lingkungan Belajar (Sulingjar).

Peserta dan Tahapan Pelaksanaan ANBK SD 2024

Untuk jenjang SD, peserta ANBK 2024 adalah siswa kelas 5 yang terpilih secara acak (tersampel), guru, serta kepala sekolah. Khusus guru dan kepala sekolah hanya akan mengikuti Survei Lingkungan Belajar.

Jadwal Pelaksanaan ANBK SD 2024

  • Sinkronisasi Simulasi AN SD: 20-22 September 2024
  • Simulasi AN SD: 23-26 September 2024
  • Sinkronisasi Gladi Bersih Tahap 1: 11-13 Oktober 2024
  • Gladi Bersih Tahap 1: 14-17 Oktober 2024
  • Sinkronisasi Gladi Bersih Tahap 2: 18-20 Oktober 2024
  • Gladi Bersih Tahap 2: 21-24 Oktober 2024
  • Sinkronisasi Pelaksanaan AN Tahap 1: 25-27 Oktober 2024
  • Pelaksanaan AN SD Tahap 1: 28-31 Oktober 2024
  • Sinkronisasi Pelaksanaan AN Tahap 2: 1-3 November 2024
  • Pelaksanaan AN SD Tahap 2: 4-7 November 2024
Baca Juga:  Pendaftaran Pengawas TPS Pilkada 2024 Diperpanjang hingga 10 Oktober, Simak Syaratnya

Sesi Pelaksanaan ANBK SD

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *