Adapun pokok bahasan pada kegiatan Musdus tersebut antara lain penyampaian pokok-pokok pikiran masyarakat untuk perluasan wilayah (dusun) mengingat selama ini kita hanya dua (2) dusun apa bila bisa di musyawarah kan saya berharap dusun kita menjadi empat (4) dusun mengingat masyarakat kita semakin bertambah.
“Penyampaian rumusan hasil arah kebijakan pembangunan desa dari penjabaran visi dan misi Kepala Desa, penyampaian Progam Daerah yang akan masuk desa dan hasil Musdus sekaligus rencana usulan prioritas per-bidang oleh Ketua Tim RPJM Desa,” tutupnya.
Pada akhir acara dilaksanakan penandatanganan Berita Acara Musdes Penyusunan RPJM Desa oleh Ketua BPD dan Kepala Desa. Kegiatan berlangsung lancar sampai dengan selesai.(Hendri Kirana)
1 2